Hajat tahunan PMI Kota Banjar dalam rangka mengapresiasi pembinaan PMR di sekolah ini selalu di nanti oleh PMR-PMR se-Kota Banjar. Acara yang selalu dilaksanakan pada bulan September ini diselenggarakan dalam rangka memperingati HUT Palang Merah Indonesia , istimewa nya..kali ini dilaksanakan tepat pada tanggal 17 September 2022. Dilaksanakan di Area Taman Islamic Center Kota Banjar […]
Category Archives: Berita
“Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat” Selasa, 16 Agustus 2022. SMA Negeri 2 Banjar menyelenggarakan kegiatan dalam rangka memeriahkan HUT ke-77 Republik Indonesia. Kegiatan dilaksanakan di lapang outdoor SMA Negeri 2 Banjar. Diikuti oleh seluruh siswa/i dengan penuh semangat. Kegiatan dibuka oleh Ibu Dyah Kartikaningsih, S.Pd. selaku Waka Kurikulum di SMA Negeri 2 Banjar. Seluruh siswa diwajibkan […]
“POLRI YANG PRESISI, POLWAN SIAP MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN REFORMASI STRUKTURAL MEWUJUDKAN INDONESIA TANGGUH-INDONESIA TUMBUH”. BANJAR – 04/08/2022. Seluruh siswa kelas XII SMA Negeri 2 Banjar mengikuti kegiatan Sosialisasi Program BINLAT yang diselenggarakan oleh POLRES Kota Banjar. Kegiatan tersebut berlangsung selama 2 jam. Tujuan diadakannya sosialisasi ini yaitu antara lain untuk mengajak para siswa/siswi SMA […]
BANJAR, 23/07/2022 – Masa pengenalan lingkungan sekolah SMA Negeri 2 Banjar telah sukses di lalui. Kini saatnya Masa Orientasi Kepramukaan (MOK) yang juga telah selesai dilaksanakan. Kegiatan tersebut berlangsung pada Hari Jumat, 22 s.d 23 Juli2022. Para peserta didik baru antusias mengikuti kegiatan dari awal sampai akhir dengan penuh kegembiraan. Kegiatan Masa Orientasi Kepramukaan tahun […]
BANJAR, 18/07/2022 – SMA Negeri 2 Banjar melaksanakan kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS), yang dilaksanakan di salah satu Gedung di Gelora Banjar Patroman. Hal tersebut dikarenakan, beberapa gedung di SMA Negeri 2 Banjar sedang dalam tahap renovasi. Kegiatan tersebut berlangsung selama 3 hari dan antusiasme para calon peserta didik baru sangat luar biasa. Mereka mengikuti […]
“Kemauan keras dan kehendak yang kuat, itulah pondasi sebuah kesuksesan.” (Habiburrahman El-Sirazy) Sebuah pertemuan kelak akan menemukan sebuah perpisahan. Tiga tahun berlalu aku berada di kelas IPA 4 bersama dengan celotehan garing, kerja tim, dan haha hihi huhu yang tercipta di sana. Tak terasa waktu begitu cepat. Tidak ada lagi kerja keras, kerja cerdas, kerja […]
Cikaracak ninggang batu, laun-laun jadi legok Pendidikan merupakan salah satu modal utama dalam menggapai kesuksesan seseorang. Salah satu proses untuk meraihnya adalah dengan cara terus belajar. Belajar pada konteks yang lebih luas, dapat diartikan juga dengan belajar bertahan, memaknai, dan menerima kenyataan hidup. Maka dari itu, sering kali kita salah, jatuh, dan ceroboh karena semesta sedang […]
Pusat Prestasi Nasional, Sekretariat Jenderal, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi telah melakukan berbagai upaya dalam rangka pengembangan bakat dan minat peserta didik SMA/MA, SMP/MTs dan Sekolah Indonesia di Luar Negeri (SILN) dalam ilmu pengetahuan dan teknologi. Upaya-upaya tersebut dilakukan melalui berbagai kompetisi baik nasional maupun internasional. ini diharapkan dapat mengantarkan peserta didik untuk menguasai […]
Yeay…Juara…!!! Ungkapan itu adalah puncak perjuangan Tim LCC dari PMRSMANDABAN hari ini.Lomba yang diselenggarakan oleh PMI dengan leading sector SMA Negeri 1 Banjar ini adalah lomba LCC pertama untuk PMR di Banjar. Dilaksanakan Kamis – Jumat , 19-20 Mei 2022. Tim dari PMRSMANDABAN terdiri dari Anis Faqiah, Nurlayla, dan Salsa Khaerunnisa Wijaya. Mereka telah mengikuti […]
KOTA BANJAR — Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum mendorong para guru sebagai tenaga pendidik untuk membangun hubungan yang baik dengan siswa/ siswi di sekolah. Dengan begitu para guru dapat menjadi orang tua yang berperan mengayomi anak- anak peserta didik di lingkungan sekolah. Demikian arahan Wagub Jabar pada kegiatan Milenial SmarTren Ramadan 1443 H, di […]